Selasa, 13 April 2010

TAMAN BACA MASYARAKAT

Masyarakat di lingkungan 11 Kelurahan Titipapan Kecamatan Medan Deli kota Medan Propinsi Sumatera Utara dari beberapa hasil diskusi dengan tokoh masyarakat dan pemuda setempat merekomendasikan beberapa hal yang kami anggap penting sebagai wujud pengembangan Sumber Daya Manusia yakni Program Pengembangan TAMAN BACA MASYARAKAT yaitu berupa PERPUSTAKAAN yang di bangun dan dikelola secara swadaya dari dan oleh Masryarakat dilingkungan. adapun sasarannya yang di tuju adalah :
1. anak usia Dini
2. anak usia Sekolah
3. Remaja, dan
4. orang Tua serta Lansia.
sasaran yang ingin dicapai dalam program kita ini adalah membangkitkan Minat Baca dan mebangun Sumber Daya Manusia yang Potensial.
dengan Ini kami sangat Mengharapkan peran dan Kontribusi dari berbagai Pihak Pemerintah dan Swasta Serta para Donatur pemerhati sosial dan peduli yang Peduli dengan dunia pendidikan.
perlu kami informasikan juga ini merupakan proyek pengembangan yang sifatnya jangka panjang, oleh sebab itu perhatian khusus dan pembinaan sangat kami harapkan agar kira nya apa yang kami cita - cita kan dapat terwujudkan.
sekian dan terima kasi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar